Spiritual Leadership
Jika Ya, Katakan Ya
Apakah Menepati Janji itu Penting?
Mengapa Ada Empat Injil?
Antusias Untuk Tuhan
Belajar Memimpin Dengan Kasih
Sangat sedikit pemimpin dan penulis dalam bidang kepemimpinan yang memahami pentingnya kasih dalam kepemimpinan. Yesus Kristus tidak hanya memahami pentingnya melibatkan kasih dalam kepemimpinan, Dia membuatnya menjadi "persyaratan" bagi siapa saja yang ingin menjadi pengikut-Nya dan akhirnya menjadi pemimpin. Paulus, salah satu pemimpin besar dari gereja mula-mula, memperjelas pentingnya kasih dalam tulisannya yang terkenal: Read more about Belajar Memimpin Dengan Kasih
Cintailah Kawan Dan Musuhmu
ARTIKEL Cintailah Kawan dan Musuhmu Read more about Cintailah Kawan Dan Musuhmu
Pimpinan Allah: Bimbingan Keselamatan
Amsal 11:14 mengatakan, "Jikalau tidak ada pimpinan, jatuhlah bangsa, tetapi jikalau penasihat banyak, keselamatan ada."
Dari ayat tersebut, kita dapat melihat bahwa pimpinan jelas merupakan sesuatu yang sangat diperlukan untuk segala sesuatu bisa berjalan dengan baik. Sangat diperlukan agar sesuatu bisa berjalan dengan semestinya. Namun, sebelum masuk lebih dalam kepada inti tulisan ini, kita akan membahas lebih jauh mengenai faktor penting pimpinan ini. Mari kita lihat makna pimpinan dalam dua versi kamus. Read more about Pimpinan Allah: Bimbingan Keselamatan
Sang Eksekutif yang Sempurna
Bahaya-Bahaya Khusus Bagi Seorang Pemimpin
Diringkas oleh: Puji Arya Yanti
(1 Korintus 9:27)
Setiap pemimpin Kristen harus mewaspadai bahaya-bahaya yang mengancam, khususnya bahaya di bidang rohani karena iblis tidak mengenal belas kasihan dan tidak akan melepaskan setiap kesempatan untuk mencobai siapa pun, termasuk pemimpin Kristen. Read more about Bahaya-Bahaya Khusus Bagi Seorang Pemimpin