Home
Selamat Datang
Selamat datang di situs Indo Lead yang baru. Manfaatkan fasilitas-fasilitas baru yang kini kami sajikan. Kirim artikel kepemimpinan Anda sendiri dan berikan komentar atas tulisan-tulisan yang ada. Manfaatkan juga Reader's Corner untuk memudahkan Anda berinteraksi dengan calon pemimpin dan pemimpin di komunitas ini.
|
|
Selamat Memimpin!
Perbedaan yang terdapat dalam tiap individu merupakan anugerah dari Tuhan. Namun, tak jarang, perbedaan itu menjadi masalah dan konflik yang timbul dalam sebuah organisasi kepemimpinan. Seorang yang ekstrover akan memiliki kesulitan untuk bergaul dengan seorang introver. Seorang perfeksionis akan mengalami masalah dengan pribadi yang santai dan spontan. Lalu, bagaimana jika Anda harus berhadapan dengan rekan pemimpin yang sulit, yang selalu bertentangan dengan Anda? Bukankah ini akan menjadi hambatan yang besar dalam pelayanan dan persekutuan Anda? e-Leadership edisi kali ini akan membahas topik tersebut, sekaligus menguraikan langkah-langkah yang harus Anda ambil jika memiliki permasalahan ini. Allah dan kasih, menjadi dua hal yang pada akhirnya akan dapat selalu kita andalkan. Selamat membaca, Tuhan Yesus memberkati!
Artikel Indo LEAD
Artikel
-
Shalom, Kuasa Allah sungguh takjub. Ia dapat mengubah kelemahan menjadi kekuatan dan gangguan menjadi kesempatan. Hal itulah yang tercermin dalam...
-
Diringkas oleh: Puji Arya Yanti Perbedaan antara kebesaran dengan yang biasa-biasa saja, sering kali terletak pada bagaimana seorang individu...
-
BAB III KEROHANIAN ORANG NON KRISTEN Dialog penginjilan Paulus di Athena cukup menarik banyak perhatian sehingga dia mendapat suatu undangan untuk...
-
Bagian E1 TIGA BAGIAN DARI GEREJA (SETIAP ANGGOTA ADALAH IMAM) Oleh: Dr. Robert Frost dan Ralph Mahoney ISI DARI BAGIAN INI BAGIAN I : FONDASI...
-
Bagian D12 MEMPEROLEH Bimbingan ALLAH Oleh Ralph Mahoney Bab 1 Tujuh Terang Pendahuluan Satu dari berkat-berkat besar yang diperoleh dari...
-
Menurut penelitian, pemimpin yang paling efektif adalah pemimpin yang rendah hati. Penelitian yang dipimpin oleh Jack Zenger dan Joseph Folkman...
-
1. Workbook: Pertanyaan untuk Didiskusikan [Baca Online] [doc] [htm] 2. Artikel: Keinginan Hati [Baca Online] [doc] [htm] 3....