Home
Selamat Datang
Selamat datang di situs Indo Lead yang baru. Manfaatkan fasilitas-fasilitas baru yang kini kami sajikan. Kirim artikel kepemimpinan Anda sendiri dan berikan komentar atas tulisan-tulisan yang ada. Manfaatkan juga Reader's Corner untuk memudahkan Anda berinteraksi dengan calon pemimpin dan pemimpin di komunitas ini.
|
|
Selamat Memimpin!
Perbedaan yang terdapat dalam tiap individu merupakan anugerah dari Tuhan. Namun, tak jarang, perbedaan itu menjadi masalah dan konflik yang timbul dalam sebuah organisasi kepemimpinan. Seorang yang ekstrover akan memiliki kesulitan untuk bergaul dengan seorang introver. Seorang perfeksionis akan mengalami masalah dengan pribadi yang santai dan spontan. Lalu, bagaimana jika Anda harus berhadapan dengan rekan pemimpin yang sulit, yang selalu bertentangan dengan Anda? Bukankah ini akan menjadi hambatan yang besar dalam pelayanan dan persekutuan Anda? e-Leadership edisi kali ini akan membahas topik tersebut, sekaligus menguraikan langkah-langkah yang harus Anda ambil jika memiliki permasalahan ini. Allah dan kasih, menjadi dua hal yang pada akhirnya akan dapat selalu kita andalkan. Selamat membaca, Tuhan Yesus memberkati!
Artikel Indo LEAD
Artikel
-
-*- MENCARI FONDASI BAGI KEPEMIMPINAN YANG EFEKTIF -*- "Langkah pertama untuk menjadi seorang pemimpin yang efektif adalah...
-
-*- PELAYAN YANG MEMIMPIN ATAU PEMIMPIN YANG MELAYANI? -*- True greatness, true leadership, is achieved not by reducing men to one's service...
-
Shalom, Seorang pemimpin yang sukses adalah seseorang yang senantiasa belajar dan memperlengkapi diri untuk mengoptimalkan kemampuan kepemimpinannya...
-
Bagian F3 PENGHAKIMAN BAGI PEKERJA-PEKERJA YANG TIDAK TAAT PADA HUKUM Oleh Ralph Mahoney DAFTAR BAGIAN INI F3.1 - Pemimpin-pemimpin Yang...
-
Pemikiran soal kepemimpinan untuk Anda: Dampak seorang pemimpin meningkat, ketika pengaruhnya meningkat. Baca: Bilangan 13:1-33; 14:1-38; 27:12-...
-
Dalam salah satu pesan singkatnya mengenai para pemimpin dan pengikut, Dr. A. W. Tozer mengatakan: "Ketika Allah menyebut kita domba, Ia menyuruh...
-
Mendelegasikan secara efektif merupakan kunci untuk meningkatkan diri sendiri dan menggandakan nilai diri Anda bagi tempat kerja Anda. Dengan memberi...
-
Diringkas oleh: Dian Pradana Keselamatan adalah satu-satunya hal dalam hidup yang gratis. Yang lainnya memiliki harga yang harus dibayar, dan harga...
-
Shalom, Kepemimpinan sangat berkaitan erat dengan pengetahuan, kompetensi, kapasitas dan pengelolaan secara efektif demi tercapainya suatu tujuan....
-
Pemimpin yang bijaksana adalah mereka yang mempersiapkan pengganti dirinya. Apabila melihat kondisi bangsa Indonesia saat ini, semakin sedikit...