Home
Selamat Datang
Selamat datang di situs Indo Lead yang baru. Manfaatkan fasilitas-fasilitas baru yang kini kami sajikan. Kirim artikel kepemimpinan Anda sendiri dan berikan komentar atas tulisan-tulisan yang ada. Manfaatkan juga Reader's Corner untuk memudahkan Anda berinteraksi dengan calon pemimpin dan pemimpin di komunitas ini.
|
|
Selamat Memimpin!
Perbedaan yang terdapat dalam tiap individu merupakan anugerah dari Tuhan. Namun, tak jarang, perbedaan itu menjadi masalah dan konflik yang timbul dalam sebuah organisasi kepemimpinan. Seorang yang ekstrover akan memiliki kesulitan untuk bergaul dengan seorang introver. Seorang perfeksionis akan mengalami masalah dengan pribadi yang santai dan spontan. Lalu, bagaimana jika Anda harus berhadapan dengan rekan pemimpin yang sulit, yang selalu bertentangan dengan Anda? Bukankah ini akan menjadi hambatan yang besar dalam pelayanan dan persekutuan Anda? e-Leadership edisi kali ini akan membahas topik tersebut, sekaligus menguraikan langkah-langkah yang harus Anda ambil jika memiliki permasalahan ini. Allah dan kasih, menjadi dua hal yang pada akhirnya akan dapat selalu kita andalkan. Selamat membaca, Tuhan Yesus memberkati!
Artikel Indo LEAD
Artikel
-
Bagian B1 KEHIDUPAN ORANG KRISTEN YANG BERKEMENANGAN Oleh Ralph Mahoney ISI DARI BAGIAN INI : B1.1 - Iblis Telah Dihancurkan B1.2...
-
Dasar dari semua kepemimpinan adalah kepemilikan visi. Dan untuk melangkah dalam visi tersebut, sebuah komitmen amat dibutuhkan. Komitmen ini...
-
Daud tidak hanya membagi tugas untuk pelaksanaan ibadah di bait Allah, untuk pemerintahan daerah, tetapi juga untuk lingkungan istananya sendiri....
-
32. KETIKA ANDA MEMBUTUHKAN PIMPINAN ILAHI AYAT ALKITAB UNTUK DIRENUNGKAN Kerendahan hati, syarat untuk mendapatkan tuntunan ilahi Mazmur 25: Ia...
-
1. Artikel: Mengapa Membina Murid? [doc] 2. Workbook: Buku Panduan (Mentoring) [4 Workbook] [1 Seri] 3. Seri: Tongkat Gembala [3 Buku]...
-
Berikut ini adalah tiga belas prinsip kepemimpinan. Sebagian besar dari persyaratan bagi penatua yang terdapat dalam 1 Tim. 3:1-7. Dua...
-
form_gaya_kepemimpinan FORM PENILAIAN GAYA KEPEMIMPINAN Fleksibilitas Gaya S1...
-
-
Kerjasama Tim yang Baik Seberapa baik kerja tim anda? Di kebanyakkan situasi tim, tim perlu untuk bekerja bersama-sama di tahap tertentu, dan ada...
-
Sungguh mengejutkan bahwa banyak orang yang tidak pernah secara sadar menyia-nyiakan hidupnya, membiarkan hidup mereka lepas dari tangan mereka dalam...