indolead

Situs Indolead

Million Leaders Mandate

million_leaders_mandate

      SEBUAH KATA DARI DR. JOHN C. MAXWELL

      Para Pemimpin gereja yang kekasih,

      Kata-kata tidak dapat melukiskan betapa gembiranya kami pada EQUIP, untuk menjadi bagian dari perkembangan kepemimpinan anda. Biarlah saya inenjelaskan mengapa.

      Kami percaya Tuhan sudah memanggil kita pada "Million Leaders Mandate" (Pemerintah untuk Jutaan Pemimpin). Hal ini merupakan sasaran yang besar. Kami berencana untuk menjangkau setiap benua di dunia, sebelum kami selesai. Sasarannya adalah untuk mempelengkapi satu juta pemimpin Kristen untuk memenangkan dunia bagi Kristus.... dan anda bagian dari visi tersebut. Anda adalah satu diantara sejuta!

      Tantangannya adalah ini.

Kepemimpinan Adalah Pengaruh, Tidak Lebih dan Tidak Kurang

Kepemimpinan menghasilkan teladan, dalam hal positif atau juga negatif. Adolf Hitler adalah pemimpin hebat. Dia mempunyai cita-cita yang besar dan konsep pemerintahan yang dahsyat. Dia mampu menghimpun pemimpin-pemimpin hebat lainnya untuk menggenapi impian dan visinya. Namun, karena Adolf Hitler adalah seorang diktator bengis dan rasis, semua susunan stafnya memiliki sikap dan tindakan yang tidak kalah kejam sepertinya. Itulah kepemimpinan, suatu pengaruh baik ke arah positif maupun negatif. Read more about Kepemimpinan Adalah Pengaruh, Tidak Lebih dan Tidak Kurang

Pages

Komentar