BUKU 2
SSEERRII KKEEPPEEMMIIMMPPIINNAANN
BAHAN BAKAR PEMIMPIN:
SIKAP, SKIL, SENSITIVITAS,
PENDEKATAN SiSTEM DAN SPIRITUALITAS
BUKU KEPEMIMPINAN
Robby I Chandra
HALAMAN
Spritualitas Seorang Pemimpin 3
Transformasi dan sisi gelap kepemimpinan 8
Bagaimana mengevaluasi Spiritualitas Pemimpin 12
Sikap Seorang Pemimpin 14
Skill Seorang pemimpin 19
Sensitivitas Seorang Pemimpin 23
Peka Pada Apa yang Bernilai bagi Diri Sendiri
Peka Pada Harga Diri
Peka Pada Ambisi dan Kebutuhan
Sistem Thinking dan Kepemimpinan 24
Bagaimana membangun prasyarat kepemimpinan 31
Penutup 35
PRASYARAT PEMIMPIN
MEMBANGUN KEUNGGULAN SEORANG PEMIMPIN
Pernahkah Anda melihat suatu pesawat udara sedang take-of? Sebuah pesawat udara meluncur di landasan pacu dengan kecepatan dua ratus kilometer per jam. Pesawat ini dapat bergerak secepat itu karena memiliki bahan bakar yang khusus, bukan hanya solar. Secanggih apapun kendaraan tu, tanpa bahan bakar yang tepat pesawat itu hanya menjadi seonggok logam dan fiber glass. Seorang petinju dapat bertarung non stop dengan tingkat stamina tinggi melalui ronde-ronde yang berat karena ia berlatih dengan mati-matian dan mengkonsumsi makanan yang diatur dengan khusus. Tanpa makanan itu, ia tidak akan mampu bertahan lama. Read more about Bahan Bakar Pemimpin