indolead

Situs Indolead

Kebutuhan Akan Seorang Pemimpin

"Semuanya itu kutuliskan kepadamu ... engkau tahu bagaimana orang harus hidup sebagai keluarga Allah, yakni jemaat dari Allah yang hidup, tiang penopang dan dasar kebenaran" (1 Timotius 3:14-15). Paulus menulis itu sebanyak dua kali kepada Timotius, yang telah ia tunjuk sebagai pemimpin jemaat di Efesus, untuk mengajarnya tentang bagaimana menggunakan kekuasaan yang telah ia emban. Timotius sudah belajar bagaimana menjalani hidup yang kudus sebagai individu Kristen; sekarang Paulus ingin mengajarinya

Editorial

Selama ini kita banyak membahas mengenai pemimpin yang harus memiliki visi, kesabaran, disiplin, dll.. Dibahas pula tentang bagaimana seorang pemimpin harus memimpin, yaitu dengan penuh kasih, mengambil keputusan yang baik, mengenal orang-orang yang dipimpin, dll.. Namun, pernahkah kita menyadari mengapa seorang pemimpin itu dibutuhkan? Pertanyaan inilah yang akan dijawab oleh artikel yang sudah kami siapkan. Semoga memotivasi Anda untuk menjadi pemimpin yang baik. Selain itu, jika Anda lihat dalam

PERAYAAN 15 TAHUN SABDA

SABDA adalah Firman-NYA, dan Visi Biblical Computing bagi Indonesia, dan singkatan dari: Software Alkitab, Biblika, Dan Alat-Alat!!

PERAYAAN 15 TAHUN SABDA
(1994 -- 2009)

Merayakan kebaikan Tuhan adalah keharusan bagi orang-orang yang mengasihi Tuhan, demikian juga bagi Yayasan Lembaga SABDA (YLSA). Tahun 1994 adalah tahun istimewa karena walaupun organisasi YLSA belum lahir (akta resmi tahun 1995) tapi benih visi pelayanan YLSA dalam bidang "Biblical Computing" telah diberikan Tuhan kepada pendiri YLSA pada awal tahun itu. Dengan ditandai oleh hadirnya produk pertama pada bulan Oktober 1994, yaitu modul teks digital Alkitab TB dan BIS dari LAI yang dikerjakan untuk proyek OnLine Bible -- maka sejak itu YLSA dengan setia menjalankan visi "Biblical Computing" yang Tuhan taruh dalam hati kami. Tahun 2009 bulan Oktober menjadi peringatan 15 tahun sejak benih visi YLSA itu ditanamkan dan akhirnya menjelma menjadi SABDA, software Alkitab lengkap pertama dalam bahasa Indonesia yang sampai sekarang menjadi alat tercanggih yang sangat berguna untuk mempelajari Alkitab. Puji Tuhan! Read more about PERAYAAN 15 TAHUN SABDA

Rahasia Keberhasilan Seorang Pemimpin: 7 Hukum Kepemimpinan Rohani

Judul asli bukuPenulis Penerjemah Penerbit Ukuran Tebal
: The Seven Laws of Christian Leadership
: David Hocking
: Martin Muslie, Deddy, Suryadi, dan Xavier Quentin Pranata
: Yayasan ANDI, Yogyakarta 1994
: 14 x 21 cm
: 317 halaman

Allah dan manusia terus-menerus mencari pemimpin di berbagai badan Kristen. Di dalam Kitab Suci sering diceritakan bahwa Allah mencari seseorang yang memunyai ciri tertentu. Bukan banyak orang, melainkan 1 orang. Bukan satu kelompok, namun satu pribadi, yang dipakai untuk menuntun sekelompok orang (1 Sam. 13:14; Yeh. 22:30). Namun bukan berarti gereja hanya butuh satu pemimpin saja. Agar gereja berkembang, selain diperlukan pelayan-pelayan Kristen yang beriman dan berintegritas, gereja pun membutuhkan pemimpin-pemimpin dan nasihat. Read more about Rahasia Keberhasilan Seorang Pemimpin: 7 Hukum Kepemimpinan Rohani

Antusiasme Untuk Menang dan Bekerja Keras

JIKA ANDA MENJALANKAN BISNIS, Anda harus memiliki tekad untuk berhasil. Rasul Paulus membandingkan kehidupan iman dengan suatu perlombaan lari (Ibrani 12:1). Kita sedang berlomba, bukan dengan orang lain, melainkan dengan dosa, daging, dan iblis. Paulus berkata, "Karena perjuangan kita bukanlah melawan darah dan daging, tetapi melawan pemerintah-pemerintah, melawan penguasa-penguasa, melawan penghulu-penghulu dunia yang gelap ini, melawan roh-roh jahat di udara." (Efesus 6:12) Banyak orang lebih

Editorial

Shalom, Seorang atlet lari akan berlari dengan sangat cepat dan kencang tanpa menghiraukan yang lainnya, dengan tujuan menjadi yang pertama dalam mencapai garis akhir. Demikian juga untuk mendapatkan sebuah keberhasilan, semua harus diawali dengan antusiasme, dan dengan antusiasme tersebut kita pun terpacu untuk bekerja lebih keras lagi demi mencapai tujuan. Berapa banyak dari kita yang mau berhasil? Mungkin setiap orang mau berhasil, tapi tidak setiap orang mau bekerja keras dan mau mengikuti setiap

Ralat Kesalahan Isi Pada Edisi e-Leadership 53

Pada kolom Artikel edisi e-Leadership 53, salah satu subjudulnya tertulis: "Kasih Bersukacita dengan Ketidakadilan" Subjudul di atas tidak tepat. Yang benar adalah: "Kasih Tidak Bersukacita dengan Ketidakadilan" Dengan ini kesalahan telah diperbaiki dan kami mohon maaf yang sebesar-besarnya atas kekeliruan tersebut. Terima kasih atas pengertian Anda.

Tetap Antusias Saat Gagal

Dalam berbagai seminar dan "training", saya sering mendapat pertanyaan, dapatkan seseorang sukses tanpa mengalami kegagalan? Terhadap pertanyaan semacam itu, saya biasanya hanya menjawab, "Cara terbaik Anda untuk menghindari kegagalan ialah dengan tidak melakukan apa-apa. Sayangnya, itu pula cara terbaik untuk menghindari kesuksesan." Perjalanan hidup saya mengatakan bahwa kesuksesan dan kegagalan merupakan satu paket. Tidak dapat dipisah-pisahkan! Orang yang hanya memikirkan kesuksesan tanpa memiliki

Excellent Leader

Situs ini merupakan situs profil dari Excellent Leader Training (ELT), yang bergerak dalam latihan kepemimpinan sejak tahun 2002. Awal berdirinya ELT dimulai dari kerinduan untuk membangkitkan pemimpin yang unggul dan berdampak bagi bangsa dan negara melalui nilai-nilai kebenaran. Melalui Excellent Leader, kita dibawa untuk melihat program-program latihan kepemimpinan apa saja yang dibuat oleh ELT, "indoor" maupun "outdoor", dalam bentuk informasi, testimonial, maupun dokumentasi foto. Semua itu

Pages

Komentar