indolead

Situs Indolead

Dominion Ministries Alive: Meningkatkan Keterampilan Kepemimpinan Untuk Memimpin Tubuh Kristus

Pemimpin bukanlah orang yang hanya bisa memberi perintah. Pemimpin adalah seorang yang harus bisa bertindak dan memberi teladan yang baik bagi mereka yang dipimpinnya. Lebih-lebih pemimpin Kristen. Dia harus hidup dan memimpin dengan standar yang benar sesuai Alkitab. Situs berbahasa Inggris ini menawarkan banyak keuntungan bagi para penggunanya. Pengunjung tidak akan direpotkan dengan berbagai fitur dan menu-menu yang rumit. Program pelatihan yang ditawarkan dalam situs ini ada delapan, namun dijelaskan

Wawasan Kepemimpinan dari Rasul Paulus

Paulus menuliskan surat-suratnya kepada kelompok-kelompok kecil orang yang dikenalnya secara pribadi, yaitu Timotius, Titus, dan Filemon. Paulus juga menulis surat-surat kepada kelompok-kelompok besar pembaca, seperti jemaat di Roma, Korintus, dan Galatia. Surat-surat ini memberikan wawasan tentang mengapa pemimpin itu ada. Dia juga menambahkan wawasan tentang pengetahuan, keahlian, dan kemampuan-kemampuan yang dibutuhkan pemimpin-pemimpin saat ini. Dalam setiap surat, Paulus mencoba menjawab pertanyaan-pertanyaan

Editorial Edisi 82/2010

Shalom, Jika kita cermati kehidupan setiap orang dengan teliti, mereka pasti memiliki jiwa kepemimpinan. Meskipun begitu, tingkat kepemimpinan yang dimiliki seseorang pasti berbeda dengan yang lain. Sikap mereka dalam menghadapi masalah, mengatur dan mengerjakan tugas, serta memimpin bawahan tidak akan sama persis. Demikian juga dengan tokoh-tokoh dalam Alkitab. Tokoh yang satu memiliki gaya kepemimpinan yang tidak sama dengan tokoh yang lain. Bulan ini e-Leadership mengajak Anda menelisik kepemimpinan

27 Oktober...

1928 - Kongres Pemuda II dibuka di Jakarta - berbagai organisasi pemuda di seluruh Hindia Belanda melahirkan Sumpah Pemuda yang diikrarkan keesokan harinya. 1958 - Presiden Pakistan pertama, Iskander Mirza, tersingkir melalui kudeta yang dilakukan Jenderal Ayub Khan. 1990 - Askar Akayev terpilih sebagai presiden pertama Kirgizia. Sumber: http://id.wikipedia.org/wiki/27_Oktober

Samuel: Berdoa Sebelum Memilih

Samuel adalah anak Elkana, seorang yang saleh dari bani Efraim, dengan istrinya yang bernama Hana. Nama Samuel disebut sebanyak 134 kali dalam Alkitab, bisa ditemukan dalam 7 kitab: 1 Samuel, 1 dan 2 Tawarikh, Mazmur, Yeremia, Kisah Para Rasul, dan surat Ibrani. Alkitab mencatat Samuel sebagai hakim terakhir dan terbesar dalam sejarah Israel (Kisah Para Rasul 13:20). Samuel juga merupakan yang pertama di antara para nabi (Kisah Para Rasul 3:24). Pada zaman Perjanjian Lama, ia dan Musa adalah dua

Editorial Edisi 81/2010

Shalom, Tidak adanya kesatuan di antara suku Israel pada zaman para hakim, dan pelaksanaan keagamaan yang saat itu telah tercampur dengan pandangan kepercayaan orang-orang Kanaan mengakibatkan ketidakstabilan dalam pemerintahan di Israel. Dalam ketegangan situasi inilah Allah menunjuk seorang nabi yang memberitakan firman Tuhan sekaligus sebagai seorang imam yang bertugas menyampaikan doa atau kurban kepada Allah. Melalui kompleksitas permasalahan inilah Allah menunjuk Samuel untuk memimpin dan membimbing

Tatkala Anda Tidak Dihargai

Samuel memiliki kepribadian setegar Gunung Everest di tengah wilayah luas yang datar dan monoton. Sebagai seorang nabi Allah, ia mengadili orang-orang. Karena Israel merupakan negara teokrasi (dipimpin oleh Tuhan), Samuel sebenarnya adalah raja mereka. Ia menjalankan kewajibannya dengan kemampuan dan pengabdiannya, baik kepada Allah maupun kepada rakyat. Namun rakyat menginginkan seorang raja seperti yang dimiliki oleh bangsa-bangsa kafir di sekitar mereka (1 Samuel 8:5). Jadi mereka meminta agar

Christian Leadership Ministry

Judul asli artikel: Christian Leadership Ministry: Pintu Gerbang Menuju Sumber Kepemimpinan yang Lengkap dan Inspiratif Kabar gembira! Ada satu lagi situs kepemimpinan yang bisa menjadi referensi Anda yang tertarik dengan bidang kepemimpinan. Situs tersebut bernama Faculty Common. Dilihat dari namanya situs ini memang tidak menyiratkan hal-hal yang berbau kepemimpinan. Namun, jangan salah! Faculty Common hanyalah sebuah pintu yang akan menghantarkan Anda pada sumber yang Anda butuhkan. Semakin dalam

Kunci Kepemimpinan Samuel: Mendengarkan Suara Allah

Seluruh kisah Samuel ini dapat dirangkum menjadi satu hal: Kepemimpinan dimulai di rumah. Kisah Samuel Kehidupan Samuel, salah satu nabi terbesar Israel, bermula dengan kisah yang unik. Kisah ini diawali dengan seorang Yahudi biasa dan 2 orang istrinya. Salah satu istrinya, Penina, memunyai beberapa anak. Istrinya yang lain, Hana, tidak memunyai anak tapi sangat dikasihi suaminya. Karena itu, Penina pun cemburu. Meskipun Penina melahirkan anak-anak bagi suaminya (tujuan utama atau simbol status seorang

Pages

Komentar