e-Leadership 056 - Kebutuhan Akan Pemimpin dan Nasihat (I)

Kebutuhan Akan Pemimpin dan Nasihat (I)

Perayaan 15 Tahun Sabda 12 -- 16 Oktober 2009

Kami mengucap syukur untuk kesetiaan dan dukungan yang Anda berikan bagi pelayanan Yayasan Lembaga SABDA (YLSA), khususnya dalam rangka memeriahkan 15 Tahun SABDA. Beberapa kegiatan yang direncanakan telah berjalan dengan baik minggu lalu. Di antaranya: Peluncuran SABDA Labs Di situs ini, Anda bisa mendapatkan berbagai informasi seputar SABDA, seperti daftar bahan yang bisa didownload, tutorial instalasi, tutorial SABDA Alkitab, informasi situs, pengembangan-pengembangan program/software SABDA,

Jatuh Bangunnya Sesuatu Bergantung Pada Kepemimpinan

Menurut Anda, apa sajakah faktor-faktor utama yang membuat sebuah organisasi berhasil atau gagal? Tuliskan jawaban Anda pada sebuah kertas. Apakah di dalamnya ada faktor kepemimpinan? Diakui atau tidak, sejarah jatuh bangunnya suatu negara, perusahaan, lembaga sosial keaagamaan hingga sebuah keluarga tidak pernah lepas dari kiprah sang pemimpin. Jika pemimpinnya hebat, organisasi tersebut akan berkembang dengan baik. Sebaliknya, jika pemimpinnya buruk, cepat atau lambat organisasi tersebut akan mati

Fr Michael Scully

Frater Michael "Mike" Schully dikenal sebagai tokoh Katolik Amerika yang menaruh perhatian besar pada pelayanan pemuda. Lewat buku, pelayanan radio, pelayanan mimbar, maupun pelatihan, rohaniwan dari Ordo Kapusin ini telah menanamkan banyak hal berharga. Terkhusus untuk pemuda Katolik di negeri Paman Sam, sosok yang satu ini memang menjadi jawaban di tengah gersangnya kepedulian gereja pada selera kaum muda. Situs ini menyajikan pemikiran Frater Mike dalam bentuk renungan dan meditasi. Berbeda dengan

Mengapa Ada Empat Injil?

Empat Injil, sebagaimana diketengahkan secara berurutan di dalam Perjanjian Baru adalah Matius, Markus, Lukas, dan Yohanes. Pertanyaan yang sering diajukan adalah: "Mengapa empat? Tidakkah satu saja memadai?" Lukas menjelaskan pada awal dari tulisannya bahwa dia menyadari adanya tulisan-tulisan lain tentang kehidupan Yesus. Tetapi dia juga mengatakan bahwa masing-masing tulisan ini didasarkan pada laporan yang disampaikan oleh para saksi mata "seperti yang telah disampaikan kepada kita" (Luk. 1:1-3).

Kebutuhan Akan Seorang Pemimpin

"Semuanya itu kutuliskan kepadamu ... engkau tahu bagaimana orang harus hidup sebagai keluarga Allah, yakni jemaat dari Allah yang hidup, tiang penopang dan dasar kebenaran" (1 Timotius 3:14-15). Paulus menulis itu sebanyak dua kali kepada Timotius, yang telah ia tunjuk sebagai pemimpin jemaat di Efesus, untuk mengajarnya tentang bagaimana menggunakan kekuasaan yang telah ia emban. Timotius sudah belajar bagaimana menjalani hidup yang kudus sebagai individu Kristen; sekarang Paulus ingin mengajarinya

Editorial

Selama ini kita banyak membahas mengenai pemimpin yang harus memiliki visi, kesabaran, disiplin, dll.. Dibahas pula tentang bagaimana seorang pemimpin harus memimpin, yaitu dengan penuh kasih, mengambil keputusan yang baik, mengenal orang-orang yang dipimpin, dll.. Namun, pernahkah kita menyadari mengapa seorang pemimpin itu dibutuhkan? Pertanyaan inilah yang akan dijawab oleh artikel yang sudah kami siapkan. Semoga memotivasi Anda untuk menjadi pemimpin yang baik. Selain itu, jika Anda lihat dalam

Pages

Komentar