Apa Gaya Kepemimpinan Anda?

Apakah gaya kemimpinan Anda? Gaya kepemimpinan apa yang paling ideal, khususnya dalam konteks kepemimpinan Kristen?

Pertanyaan ini mungkin tidak mudah untuk dijawab. Karena itu baiklah kita mulai belajar terlebih dahulu dengan mengetahui apa yang dimaksud sebagai gaya kepemimpinan; apa ciri-cirinya; apa kelebihan dan kekurangan dari masing-masing gaya kepemimpinan yang ada. Nah, mungkin dari situ kita dapat melihat gaya kepemimpinan yang manakah yang perlu kita ambil agar kepemimpinan kita bisa menghasilkan kebaikan bagi organisasi yang kita pimpin.

Untuk menolong Anda mempelajari tentang gaya kepemimpinan, maka edisi e-Leadership bulan ini kami suguhkan secara khusus dengan tema: GAYA KEPEMIMPINAN. Kiranya dapat menjadi berkat bagi pelayanan di mana pun Anda ditempatkan Tuhan.

Selamat menyimak.

Staf redaksi, (Kris)

"Janganlah kamu berbuat seolah-olah kamu mau memerintah atas mereka yang dipercayakan kepadamu, tetapi hendaklah kamu menjadi teladan bagi kawanan domba itu." (1Petrus 5:3) < http://www.sabda.org/sabdaweb/?p=1Petrus+5:3 >

Kolom e-publikasi: 
Situs: 

Komentar